Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2022

Pertama Kali Ke Yogyakarta Bersama SMP PGII 2 BANDUNG

Yogyakarta, dari sekian banyaknya target destinasi liburan yang saya ingin kunjungi, Yogyakarta merupakan salah satu kota yang ingin saya kunjungi, hal ini karena dulu ketika saya masih sekolah, salah satu guru pernah memberitahukan bahwa kita kelas 12 akan melakukan perjalanan ke Yogyakarta sebelum kelulusan, nyatanya hal tersebut hanya gimmick dan tidak pernah terlaksana.  Waktu terus berlalu, saya sudah lulus kuliah dan mulai kerja, pada bulan April 2022 kemarin saya diajak oleh salah satu Guru SMP PGII 2 Bandung untuk traveling ke Yogyakarta dengan harga miring, dimana harga tersebut sudah termasuk perjalanan, makan 3 kali sehari, hotel, dan lainnya, awalnya saya menolak, karena diminggu tersebut saya harus libur 1 hari, dan pada akhir pekan, saya harus ke Jakarta untuk bertemu seseorang yang sangat penting, sebut saja perjalanan bisnis.  Namun karena dipaksa, dan saya juga pengen banget ke Yogyakarta, akhirnya sayapun ikut dan berharap disana bisa mendapatkan liburan dan pengalama

Curhatan Saya Yang Rugi Karena Token LUNA

Selain bekerja sebagai Tenaga Kependidikan dan juga seorang Blogger, saya juga iseng mencoba berinvestasi dalam dunia cryptocurrency, didunia tersebut ada beberapa token yang saya beli dan invest disana, diantaranya Binance, Matic, BitCoin, dan LUNA.  Kebodohan saya ini bermula ketika melihat LUNA tiba tiba turun dari 1 Juta Rupiah meluncur ke beberapa ratus ribu, tentu saja saya tertarik, namun saya tetap tahan uang saya dan menunggu momen yang tepat.  Dikomunitas Crypto yang saya ikuti, sejumlah investor menyuruh investor lainnya untuk menyerok LUNA karena berpotensi naik kembali, banyak tuh orang yang ikut membeli LUNA ketika harganya turun di 400 Ribuan.  Dan, bagai kepala dilempar batu bata, LUNA turun drastis, mulai dari Ratusan Ribu, Hingga Puluhan Ribu, Belasan Ribu dan Akhirnya yah, gak usah saya sebutkan. Nah kebodohan saya ini terjadi ketika LUNA ada di harga 16000, saya berharap nanti naik lagi, minimal jadi 50000 saja saya sudah untung besar, lalu Invest lah saya sebesar 5

Kalahnya Blogger Indie Dengan Website Besar!

Sama seperti banyak blogger lainnya, saya merupakan salah satu Blogger yang sudah lama menulis di platform ini, meskipun sudah berkali ganti domain dan nama blog, jika dikalkulasikan sudah lebih dari 10 tahun saya menapaki jejak ini.  Nah akhir akhir ini kamu mungkin melihat bahwa saya jarang sekali memposting artikel baru baik di Blog ini, ataupun di Blog Sayugi, kenapa? mungkin alasannya sama seperti para blogger lain, karena kita kalah dengan Website besar seperti Kompas, Tempo dan lainnya yang kini sudah mulai menjelajah ke area yang dulu digarap blogger indie seperti kita.  Misalkan seperti tutorial, tips and trik, dan lainnya, bahkan sekelas bola.com kini membuat artikel Cara mematikan komputer, yang notabenenya tidak sesuai dengan tema dari website tersebut.  Selain itu, tentu kami kalah karena website besar menerapkan banyak sekali teknik SEO yang Powerfull, bahkan tentu pasti ada bagian tertentu dalam perusahaan tersebut yang mengatur dan bergerak khusus untuk meningkatkan per